Contoh Skripsi agribusiness:Hubungan Karakteristik Sosial Ekonomi Dengan Tingkat Adopsi Petani Padi Sawah Dalam Metode SLPTT



BAB I
PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
Indonesia merupakan Negara agraris. Negara yang memiliki sektor pertanian  yang memegang peranan penting dari keseluruhan perekonomian nasional. Hal ini dapat  ditunjukan dari banyaknya penduduk atau tenaga kerja yang hidup atau bekerja pada  sektor pertanian (Mubyarto, 1994).
Indonesia sebagai Negara berkembang memiliki produktifitas pertanian  yang  sangat rendah. Hal ini berdampak nyata terhadap situasi perekonomian nasional yaitu  impor beras terus meningkat, inflasi menjadi tak terkendali, kekurangan pangan dan  kesempatan kerja terbatas sehingga menimbulkan pengangguran. Pembangunan pertanian  merupakan langkah awal dalam strategi pembangunan nasional jangka panjang (Chrisma,  1994).

Pada masa pembangunan ini pandangan, perhatian dan pemeliharaan terhadap  petani di pedesaan ternyata demikian besar, seperti diadakannya penyuluhan-penyuluhan  yang bertujuan untuk melakukan perubahan-perubahan antara lain peningkatan hasil  pertanian dan peningkatan taraf hidup petani. Petani adalah tulang punggung  perekonomian Negara dan desa adalah pangkal kehidupan perkotaan, tetapi kenyataanya  kehidupan para petani di pedesaan masih berada pada tingkat kesejatraan yang rendah.
Mereka buta akan pendidikan, teknologi yang baik usaha taninya, sehingga produksi yang  mereka lakukan dari generasi ke generasi hannyalah berdasarkan pengalaman dan usaha  sendiri, dalam waktu yang demikian lama perilaku kehidupan petani tidak mengalami  perubahan. Mereka tidak bisa melakukannya karena terbentur pada keadaan sendiri,  antara lain karena pendidikan yang diperolehnya terlalu rendah, bahkan kebanyakan  diantara mereka ada yang tidak pernah sekolah, sehingga penguasaan ilmu pengetahuan  untuk mengubah perilaku dan kehidupan tidak dapat mereka lakukan (Negara S, 2000).
 Pembangunan sektor pertanian selalu dikaitkan dengan kondisi kehidupan para  petani, daerah pedesaan tempat dimana mayoritas petani menjalani kehidupannya  mempunyai beberapa permasalahan seperti tingkat pendidikan rendah, adanya sikap  mental yang kurang mendukung dan masalah-masalah lainnya. Permasalahan tersebut  meliputi seluruh aspek kehidupan masyarakat petani pedesaan yang satu sama lain saling  berkaitan (Negara S, 2000).


Contoh Skripsi agribusiness:Hubungan Karakteristik Sosial Ekonomi Dengan Tingkat Adopsi Petani Padi Sawah Dalam Metode SLPTT
Downloads  Versi PDF >>>>>>>Klik Disini 

Bab I
Downloads
Bab II
 Downloads 
 Bab  III - V
 Downloads 
Daftar Pustaka
 Downloads 
Lampiran
Downloads 

Artikel terkait skripsi diantaranya : contoh proposal penelitian kualitatif, contoh proposal penelitian kuantitatif,contoh judul skripsi, contoh skripsi,contoh proposal,download skripsi, proposal skripsi, Kumpulan Contoh skripsi, contoh artikel, contoh makalah,proposal penelitian, karya tulis, judul seminar akuntansi, proposal tentang, beasiswa disertasi, laporan ta, tugas ta, tesis akuntansi keuangan, tesis kesehatan, proposal tesis akuntansi, contoh-contoh tesis, tesis gratis, tesis contoh, contoh bab 1 tugas akhir, kumpulan tugas akhir akuntansi, proposal pengajuan tugas akhir, contoh laporan tugas akhir akuntansi, judul tugas akhir jurusan akuntansi.