BAB I
PENDAHULUAN
1.1 Latar
Belakang
Kolesterol
sering diucapkan oleh masyarakat umum terutama bila menyangkut masalah kesehatan dan biasanya
dengan konotasi yang negatif.
Kolesterol
merupakan senyawa lemak yang dihasilkan oleh tubuh untuk bermacam-macam fungsi antara lain membuat
hormon seks, membentuk dinding sel,
vitamin D dan lain-lain. Karena demikian pentingnya fungsi kolesterol, maka tubuh membuatnya sendiri di dalam hati. Selain
itu kolesterol yang di dalam tubuh juga
berasal dari makanan yang kita makan (Sitepoe,1993 dan Soeharto, 2000).
Kenaikan kadar
kolesterol dan trigliserida dalam darah merupakan salah satu faktor risiko pembentukkan
aterosklerosis. Aterosklerosis adalah penebalan pembuluh darah yang mengakibatkan penyempitan
bahkan penyumbatan pada arteri.
Aterosklerosis yang terjadi pada pembuluh darah jantung merupakan penyebab dari penyakit jantung koroner. Bila
terjadinya pada pembuluh darah otak akan
menyebabkan stroke (Sitepoe, 1993).
Kolesterol yang
berasal dari makanan tidak banyak mempengaruhi kadar kolesterol dalam darah. Tetapi bila diet
mengandung terlampau banyak kolesterol atau
lemak hewani jenuh maka kadar kolesterol darah akan meningkat. Demikian juga trigliserida dapat diperoleh dari makanan
yang kita makan. Makanan yang mengandung
lemak terutama lemak jenuh dapat meningkatkan kadar trigliserida di dalam darah (Soeharto, 2000 dan Tjay, 2002).
Vitamin C sebagai antioksidan yang larut dalam
air dapat mencegah terjadinya oksidasi.
Vitamin C sebagai antioksidan berfungsi menangkap radikal peroksil sehingga dapat melindungi LDL dari
kerusakan oksidatif. Konsentrasi vitamin
C yang tinggi dalam darah akan menurunkan kadar LDL, trigliserida dan meningkatkan HDL darah (Silalahi, 2006).
Selain itu
vitamin C merupakan komponen penting dalam pemecahan kolesterol. Vitamin C dapat mengurangi kadar
kolesterol dan trigliserida darah.
Contoh Skripsi Farmasi:Pengaruh Pemberian Vitamin C Terhadap Kadar Kolesterol Dan Trigliserida Darah Marmot (Cavia Porcellus)
Downloads Versi PDF >>>>>>>Klik Disini
Bab I
|
Downloads
| |
Bab II
|
Downloads
| |
Bab III - V
|
Downloads
| |
Daftar Pustaka
|
Downloads
| |
Lampiran
|
Downloads
|
Artikel terkait skripsi diantaranya : contoh proposal penelitian kualitatif, contoh proposal penelitian kuantitatif,contoh judul skripsi, contoh skripsi,contoh proposal,download skripsi, proposal skripsi, Kumpulan Contoh skripsi, contoh artikel, contoh makalah,proposal penelitian, karya tulis, judul seminar akuntansi, proposal tentang, beasiswa disertasi, laporan ta, tugas ta, tesis akuntansi keuangan, tesis kesehatan, proposal tesis akuntansi, contoh-contoh tesis, tesis gratis, tesis contoh, contoh bab 1 tugas akhir, kumpulan tugas akhir akuntansi, proposal pengajuan tugas akhir, contoh laporan tugas akhir akuntansi, judul tugas akhir jurusan akuntansi.