Contoh Skripsi Epidemiologi:Faktor Risiko Terjadinya Kematian Neonatus



BAB 1  
PENDAHULUAN  
1.1.  Latar Belakang  
Derajat  kesehatan  masyarakat  dapat  dinilai  dengan  menggunakan  beberapaindikator yang mencerminkan kondisi mortalitas (kematian), status gizi, dan  morbiditas  (kesakitan).  Salah  satu  indikator  yang  lazim  digunakan  adalah  Angka  Kematian Bayi.
1  Angka  kematian  bayi  (AKB)  adalah  salah  satu  indikator  kesehatan  masyarakat.  AKB digunakan  sebagai  representasi  dari  status  kesehatan  bayi  baru  lahir  dan  bayi,  serta  sebagai  ukuran  sintesis  dari  status  kesehatan  penduduk.  AKB  diinterpretasikan sebagai ukuran dari dampak faktor lingkungan, sosial, ekonomi, dan  budaya, kualitas perawatan terhadap ibu dan anak.

2  WHO  (World  Health  Organization)  pada  tahun  2012  memperkirakan  sebanyak 4,8 juta bayi meninggal, dimana 59,4% merupakan proporsi kematian bayi  baru lahir.
 Bayi baru lahir atau yang lebih dikenal dengan neonatus merupakan salah  satu  kelompok  yang  paling  rentan  terhadap  gangguan  kesehatan  dan  merupakan  periode yang paling rawan bagi kelangsungan hidup anak.
1, WHOpada tahun 2012 memperkirakan lebih dari 2,8 juta bayi meninggal pada  28hari kehidupan pertama (periode neonatal) dimana 75% kematian neonatus terjadi  pada minggu pertama kehidupan, dan sekitar 25  –45% terjadi pada 24 jam pertama  kehidupan.
 Secara global Angka Kematian Neonatus (AKN) mengalami penurunan dari  tahun  1990  yaitu  33  per  1.000  Kelahiran  Hidup  (KH),  menjadi  21  per  1.000  KH.
   Namun proporsi kematian neonatus di dalam kematian bayi mengalami peningkatan  yaitu 52,3% pada tahun 1990 menjadi 59,4% pada tahun 2012.


Contoh Skripsi Epidemiologi:Faktor Risiko Terjadinya Kematian Neonatus
Downloads  Versi PDF >>>>>>>Klik Disini 

Bab I
Downloads
Bab II
 Downloads 
 Bab  III - V
 Downloads 
Daftar Pustaka
 Downloads 
Lampiran
Downloads 

Artikel terkait skripsi diantaranya : contoh proposal penelitian kualitatif, contoh proposal penelitian kuantitatif,contoh judul skripsi, contoh skripsi,contoh proposal,download skripsi, proposal skripsi, Kumpulan Contoh skripsi, contoh artikel, contoh makalah,proposal penelitian, karya tulis, judul seminar akuntansi, proposal tentang, beasiswa disertasi, laporan ta, tugas ta, tesis akuntansi keuangan, tesis kesehatan, proposal tesis akuntansi, contoh-contoh tesis, tesis gratis, tesis contoh, contoh bab 1 tugas akhir, kumpulan tugas akhir akuntansi, proposal pengajuan tugas akhir, contoh laporan tugas akhir akuntansi, judul tugas akhir jurusan akuntansi.