BAB I
PENDAHULUAN
I.1 Umum
Transportasi
adalah suatu jaringan yang secara fisikmenghubungkan suatu ruang dengan
ruang kegiatan lainnya, sebagai suatu
kegiatan memindahkan ataumengangkut
barang ataupenumpang dari suatu tempat ketempatlainnya.
Lebih
lanjutdidefinisikan bahwa transportasi adalah suatuperpindahan barang atau
penumpang dari satulokasi kelokasi lainnya, yang membuat barang atau penumpang
tersebutmempunyai nilai yang lebih tinggi dilokasi yang baru.
Penataan sistem
transportasi yang terpadu baik di wilayah perkotaan, pedesaan, maupun antar kota dan kota, kota dan
desa, serta desa dengan desa yang
selaras dengan pendekatan wilayah tersebut sangat menentukan sekali bagi tercapainya pembangunan nasional. Segala
kegiatan pemerintahan, perdagangan ,
perindustrian, pendidikan dan sebagainya yang berkembang sedemikian besarnya menuntut tersedianya
sarana dan prasarana transportasi yang menjadi
tulang punggung pertumbuhan atau perkembangan wilayah daerah.
Transpotasi air juga merupakan alternatif yang
sangat baik dan efektif untuk
daerah-daerah yang banyak dialiri air, seperti sungai, danau maupun laut.
Dalam hal ini
juga perlu dilakukan penataan sistem transportasi air yang terpadu, mengingat ada beberapa daerah di
Provinsi Sumatera Utara yang masih
sangat bergantung pada transportasi air ini sebagai mobilitas dalm menjalankan kegiatan sosial dan lain-lain.
Di Kabupaten Labuhan Batu terdapat 2 kecamatan
yang dipisahkan oleh perairan, kedua
kecamatan ini masih mengandalkan transportasi air untuk melancarkan kegiatan mereka sehari-hari.
Labuhan Bilik yang berada di Kecamatan
Panai Hulu dan Sei berombang yang berada di Kecamatan Panai Hilir, kedua kecamatan ini merupakan bagian
dari Kabupaten Labuhan Batu yang
jaraknya cukup jauh dari ibu kota kabupaten. Namun kecamatan Panai Hilir sedikit lebih beruntung dikarenakan
telah adanya akses jembatan yang menghubungkannya
dengan kecamatan lain, sementara itu Kecamatan Panai Hulu yang ber ibu kota Labuhan Bilik masih
mengandalkan angkutan penyeberangan
sungai untuk dapat menuju kecamatan tersebut. Hal ini dikarenakan Kecamatan Panai Hulu ini
dipisahkan oleh muara sungai barumun dan
sungai bilah, belum tersedianya akses jembatan yang menghubungkan dengan kecamatan ini mengaharuskan menggunakan
angkutan penyeberangan dari Tanjung
Sarang Elang yang berada di Kecamatan Panai Tengah. Adapun angkutan penyeberangan yang digunakan
merupakan kapal motor kayu berjenis long
boat yang berkapasitas 20 orang penumpang.
Contoh Skripsi Civil Engineering:Studi Kinerja dan Tarif Moda Angkutan Penyeberangan Sungai
Downloads Versi PDF >>>>>>>Klik Disini
Bab I
|
Downloads
| |
Bab II
|
Downloads
| |
Bab III - V
|
Downloads
| |
Daftar Pustaka
|
Downloads
| |
Lampiran
|
Downloads
|
Artikel terkait skripsi diantaranya : contoh proposal penelitian kualitatif, contoh proposal penelitian kuantitatif,contoh judul skripsi, contoh skripsi,contoh proposal,download skripsi, proposal skripsi, Kumpulan Contoh skripsi, contoh artikel, contoh makalah,proposal penelitian, karya tulis, judul seminar akuntansi, proposal tentang, beasiswa disertasi, laporan ta, tugas ta, tesis akuntansi keuangan, tesis kesehatan, proposal tesis akuntansi, contoh-contoh tesis, tesis gratis, tesis contoh, contoh bab 1 tugas akhir, kumpulan tugas akhir akuntansi, proposal pengajuan tugas akhir, contoh laporan tugas akhir akuntansi, judul tugas akhir jurusan akuntansi.