Contoh Skripsi Economic Development:Efektivitas Penggunaan Arima Dan Var Dalam Memproyeksi Permintaan Kredit Di Indonesia

BAB I
PENDAHULUAN
1.1.Latar Belakang
Kegiatan manusia akan selalu diarahkan kepada kegiatan yang akan datang, yang keberadaannya tidak dapat diketahui secara pasti. Oleh karena itu perlu melakukan sesuatu untuk masa yang akan datang serta memperhitungkan kondisi yang akan datang atau meramalkannya. Kondisi pada waktu yang akan datang tidaklah dapat diperkirakan secara pasti, namun usaha untuk meminimalkan ketidakpastian itu lazim dilakukan dengan metode atau teknik peramalan tertentu.
Permalan merupakan studi terhadap data historis untuk menemukan hubungan, kecendrungan dan pola data yang sitematis (Makridakis 1999).

Peramalan menggunakan pendekatan statistik maupun non statistik keduanaya bertujuan untuk meramalkan yang diharapkan mendekati data yang aktual.
Peramalan yang dilakukan berdasarkan runtun waktu pada data yang ada sesuai urutan waktu pada priode tertentu.Dengan metode peramalan ini dapat mempermudah bank sentral dalam melakukan kebijakan perbankannya pada masa yang akan datang, untuk mengukur tingkat permintaan kredit sesuai dengan faktor yang mempengaruhinya. Untuk penggunaaan teknik peramalan diperlukan data yang terdahulu, dengan asumsi pola data pada waktu yang lalu akan berulang lagi pada waktu yang akan datang.

 Model Autoregressive Integrated Moving Average (ARIMA), dikembangkan oleh George Box dan Gwilym Jenkins sehingga disebut ARIMA Box-Jenkins. Metode ini merupakan dari metode penghalusan, metode regresi, dan metode dekomposisi. Metode ini banyak digunakan untuk peramalan harga saham, permintaan kredit, tenaga kerja, dan runtun waktu lainya. Dengan menggunakan ARIMA dapat dilakukan melalui lima tahap, yaitu kestasioneran data, pengidetifikasian model, pengistimasian parameter model, pengujian model, dan penggunaan model untuk peramalan. Pada tahap satu, data runtun waktu harus diperiksa kesastisionerannya (apakah rata rata dan variansnya konstan, homogen dari waktu kewaktu) karena data yang dianalisis pada ARIMA adalah data yang statisioner. Pemeriksaan dilakukan dengan metode otokorelasi dan otokorelasi parsial (dibicarakan kemudian) atas datanya. Pada tahap kedua, data yang telah statisioner berdasarkan hasil analisis otokorelasi dan otokorelasi parsial atas data yang ststisioner atau yang telah distasionerkan itu. Dari pengidentifikasian hasil datanya berupa model AR (autoregresive). I (integrated), MA (moving avarage) atau kombinasi dari dua (ARI,IMA,ARMA) atau ketiganya (ARIMA) komponen model itu.

Contoh Skripsi Economic Development:Efektivitas Penggunaan Arima Dan Var Dalam Memproyeksi Permintaan Kredit Di Indonesia
Downloads  Versi PDF >>>>>>>Klik Disini 

Bab I
Downloads
Bab II
 Downloads 
 Bab  III - V
 Downloads 
Daftar Pustaka
 Downloads 
Lampiran
Downloads 

Artikel terkait skripsi diantaranya : contoh proposal penelitian kualitatif, contoh proposal penelitian kuantitatif,contoh judul skripsi, contoh skripsi,contoh proposal,download skripsi, proposal skripsi, Kumpulan Contoh skripsi, contoh artikel, contoh makalah,proposal penelitian, karya tulis, judul seminar akuntansi, proposal tentang, beasiswa disertasi, laporan ta, tugas ta, tesis akuntansi keuangan, tesis kesehatan, proposal tesis akuntansi, contoh-contoh tesis, tesis gratis, tesis contoh, contoh bab 1 tugas akhir, kumpulan tugas akhir akuntansi, proposal pengajuan tugas akhir, contoh laporan tugas akhir akuntansi, judul tugas akhir jurusan akuntansi.