BAB I
PENDAHULUAN
1.1 Latar
Belakang
Proyek
konstruksi merupakan salah satu sektor industri yang memiliki risiko kecelakaan kerja yang cukup tinggi. Berbagai
penyebab utama kecelakaan kerja pada proyek konstruksi
adalah hal-hal yang
berhubungan dengan karekteristik
proyek konstruksi yang
bersifat unik, lokasi
kerja yang berbeda-beda,
terbuka dan dipengaruhi
cuaca, waktu pelaksanaan
yang terbatas, dinamis
dan menuntut ketahanan
fisik yang tinggi,
serta banyak menggunakan
tenaga kerja yang
tidak terlatih.
Namun
pada kenyataannya masalah
keselamatan dan kesehatan
kerja masih sering
terabaikan. Hal ini
ditunjukkan dengan masih
tingginya angka kecelakaan kerja.
Berdasarkan data yang
tercatat di PT.
JAMSOSTEK,
menunjukkan bahwa tahun
2010 terdapat 65.000 kasus kecelakaan kerja di Indonesia, angka ini mencakup 1.965
meninggal dunia, juga
tercatat 3.662 pekerja
yang mengalami cacat
fungsi, 2.713 cacat sebagian, 31
cacat total dan sisanya berhasil sembuh. Data yang tercatat tersebut
dianggap tidak menggambarkan
kenyataan di lapangan
yaitu tingkat kecelakaan kerja yang sebenarnya lebih tinggi
lagi.
Pada
umumnya setiap proyek
kontruksi (misalnya kontruksi
bangunan, pembangunan infrastruktur, pembongkaran
bangunan) melibatkan pekerjaan
dan tugas –tugas dengan resiko bahaya cukup besar.
Contohnya adalah kecelakaan fatal terjadi ketika
buruh bangunan jatuh
dari ketinggian, tertimpa,
kejatuhan atau terhantam
oleh benda atau
mesin yang sedang
bergerak. Untuk dapat
menganalisis penyebab
terjadinya kecelakaan kerja
pada pekerjaan kontruksi
maka digunakanlah metode ARCTM (Analysis Root-Cause Tracing Model). ARCTM
merupakan salah satu teknik yang digunakan untuk menganalisa terjadinya
kecelakaan kerja didalam industry jasa
kontruksi berdasarkan faktor
– faktor yang berpengaruh
terhadap terjadinya kecelakaan
kerja. ARCTM adalah
sebuah metode yang
terstruktur yang berfungsi
dalam penyelidikan kecelakaan
kerja untuk menjawab
pertanyaan mengenai apa,
bagaimana dan mengapa kecelakaan tersebut bisa terjadi. Metode ini merupakan pelengkap dari metode –metode
investigasi kecelakaan sebelumnya.
Contoh Skripsi Civil Engineering:Identifikasi Faktor – Faktor Kecelakaan Kerja Pada Proyek Konstruksi Dengan Metode ARCTM
Downloads Versi PDF >>>>>>>Klik Disini
Bab I
|
Downloads
| |
Bab II
|
Downloads
| |
Bab III - V
|
Downloads
| |
Daftar Pustaka
|
Downloads
| |
Lampiran
|
Downloads
|
Artikel terkait skripsi diantaranya : contoh proposal penelitian kualitatif, contoh proposal penelitian kuantitatif,contoh judul skripsi, contoh skripsi,contoh proposal,download skripsi, proposal skripsi, Kumpulan Contoh skripsi, contoh artikel, contoh makalah,proposal penelitian, karya tulis, judul seminar akuntansi, proposal tentang, beasiswa disertasi, laporan ta, tugas ta, tesis akuntansi keuangan, tesis kesehatan, proposal tesis akuntansi, contoh-contoh tesis, tesis gratis, tesis contoh, contoh bab 1 tugas akhir, kumpulan tugas akhir akuntansi, proposal pengajuan tugas akhir, contoh laporan tugas akhir akuntansi, judul tugas akhir jurusan akuntansi.