Contoh skripsi hukum Internasional:Aspek Hukum Penggunaan Pesawat Militer Sebagai Pesawat Sipil Untuk Transportasi Penduduk Sipil Ditinjau Dari Hukum Internasional



BAB I  
PENDAHULUAN
H. Latar Belakang  
Transportasi merupakan sarana yang sangat penting dan strategis dalam  rangka memperlancar perekonomian, memperkokoh persatuan dan kesatuan  bangsa serta mempererat hubungan bangsa. Pentingnya transportasi tersebut  tercermin dengan semakin meningkatnya kebutuhan akan jasa transportasi untuk  mobilitas orang serta barang dari dan/ atau ke seluruh wilayah baik dalam negeri  maupun luar negeri. Dahulu, transportasi masih sulit dilakukan sebab sarana dan  prasarana yang masih digunakan untuk melakukan transportasi tersebut masih  sangat sederhana. Pada saat itu, untuk transportasi hanya menggunakan hewan  atau dengan berjalan kaki karena keadaan masih terbatas. Dengan adanya berbagai  penemuan mesin oleh para ahli sebagai tenaga penggerak sehingga sampai saat ini  dapat dibuat berbagai peralatan transportasi dan menggunakan tenaga mesin.

Pesawat Terbang  adalah pesawat udara yang lebih berat dari udara,  bersayap tetap atau disebut juga sebagai fixed wing, dan dapat terbang dengan  tenaga sendiri. Wright bersaudara (Wright brothers). Orville (19 Agustus 1871 -30 January 1948) dan Wilbur (16 April 1867 - 30 May 1912) adalah dua orang  Amerika yang dicatat sebagai penemu pesawat terbang karena mereka berhasil  membangun pesawat terbang yang pertama kali berhasil diterbangkan dan  dikendalikan oleh manusia pada tanggal 17 Desember 1903. Dua tahun setelah  penemuan mereka, kedua bersaudara tersebut mengembangkan 'mesin terbang'     mereka ke bentuk pesawat terbang yang memakai sayap yang seperti sekarang  kita kenal. Walaupun mereka bukan orang yang pertama membuat pesawat  percobaan atau  experiment, Wright  bersaudara adalah orang yang pertama  menemukan kendali pesawat sehingga pesawat terbang dengan sayap yang  terpasang kaku bisa dikendalikan.
Sebagaimana transportasi pada umumnya, transportasi udara  mempunyai fungsi ganda, yaitu sebagai unsur penunjang sericing sektor dan  unsur pendorong promoting  sektor. Peran transportasi udara sebagai unsur  penunjang dapat dilihat dari kemampuannya menyediakan jasa transportasi yang  efisien untuk memenuhi kebutuhan sektor lain, sekaligus juga berperan dalam  menggerakan dinamika pembangunan.
Salah satu transportasi dengan menggunakan tenaga mesin adalah pesawat  udara. Pesawat udara saat ini merupakan salah satu alat pengangkutan modern  yang menggunakan teknologi canggih. Secara yuridis, pesawat udara adalah setiap  mesin atau alat yang dapat terbang di atmosfer karena gaya angkat dari reaksi  udara, tetapi bukan karena reaksi udara terhadap permukaan bumi yang digunakan  untuk penerbangan.


Contoh skripsi hukum Internasional:Aspek Hukum Penggunaan Pesawat Militer Sebagai Pesawat Sipil Untuk Transportasi Penduduk Sipil Ditinjau Dari Hukum Internasional
Downloads  Versi PDF >>>>>>>Klik Disini 

Bab I
Downloads
Bab II
 Downloads 
 Bab  III - V
 Downloads 
Daftar Pustaka
 Downloads 
Lampiran
Downloads 

Artikel terkait skripsi diantaranya : contoh proposal penelitian kualitatif, contoh proposal penelitian kuantitatif,contoh judul skripsi, contoh skripsi,contoh proposal,download skripsi, proposal skripsi, Kumpulan Contoh skripsi, contoh artikel, contoh makalah,proposal penelitian, karya tulis, judul seminar akuntansi, proposal tentang, beasiswa disertasi, laporan ta, tugas ta, tesis akuntansi keuangan, tesis kesehatan, proposal tesis akuntansi, contoh-contoh tesis, tesis gratis, tesis contoh, contoh bab 1 tugas akhir, kumpulan tugas akhir akuntansi, proposal pengajuan tugas akhir, contoh laporan tugas akhir akuntansi, judul tugas akhir jurusan akuntansi.