BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar
Belakang Masalah
Pada dasarnya, kegiatan-kegiatan pembayaran
atas suatu aktivitas sebagian besar
didominasi dengan menggunakan kas. Hal ini tidak terlepas dari kondisi masa kini yang menjadikan uang
tunai sebagai salah satu alat pembayaran
yang sah. Sangat jarang ditemukan dalam sistem perekonomian sebuah negara saat ini yang tidak menggunakan
uang tunai sebagai alat pembayaran.
Kas yang umumnya
disebut sebagai uang tunai merupakan komponen penting dalam pelaksanaan suatu
kegiatan. Sebagian besar aktivitas pada suatu
entitas, apakah entitas bisnis
ataupun entitas pemerintahan,
selalu melibatkan uang tunai
dalam pelaksanaan kegiatannya. Hampir dapat dipastikan bahwa kas inilah yang
memiliki peranan sentral dalam menjaga kelangsungan sebuah entitas.
Pos akuntansi
kas pada entitas bisnis disebut dengan kas perusahaan, walaupun hakekatnya sama-sama sebagai, yang
membedakan entitas bisnis dengan entitas
pemerintah adalah dari segi penerimaan kas, entitas bisnis menerima kas dari kegiatan penjualan, pos
akuntansi penerimaan dan pengeluaran kas
untuk aktivitas entitas investasi dan sebagainya. Sedangkan entitas pemerintah
menerima kas dari
pendapatan asli daerah,
dana perimbangan, dan pendapatan
asli daerah lainnya yang sah.
Dewasa ini
perkembangan perekonomian perusahaan
atau swasta, instansi ataupun pemerintah selalu berhadapan
dengan kendala-kendala, baik yang
berasal dari dalam
maupun dari luar
entitas. Kendala-kendala yang dihadapi
biasanya berhubungan dengan
pengendalian harta bendanya, khsnya masalah kas.
Mengingat
bahwasannya kas perusahaan adalah salah satu komponen dari aset
yang sangat vital bagi
kelangsungan hidup entitas
perusahaan, dimana kas perusahaan
merupakan elemen kunci dalam perencanaan atas seluruh aspek operasional
perusahaan maka pengendalian internal pada kas perusahaan dirasa perlu
mendapatkan perhatian serius.
Contoh Skripsi Akuntansi:Sistem Pengendalian Intern Kas Pada PT. Railink
Downloads Versi PDF >>>>>>>Klik Disini
Bab I
|
Downloads
| |
Bab II
|
Downloads
| |
Bab III - V
|
Downloads
| |
Daftar Pustaka
|
Downloads
| |
Lampiran
|
Downloads
|
Artikel terkait skripsi diantaranya : contoh proposal penelitian kualitatif, contoh proposal penelitian kuantitatif,contoh judul skripsi, contoh skripsi,contoh proposal,download skripsi, proposal skripsi, Kumpulan Contoh skripsi, contoh artikel, contoh makalah,proposal penelitian, karya tulis, judul seminar akuntansi, proposal tentang, beasiswa disertasi, laporan ta, tugas ta, tesis akuntansi keuangan, tesis kesehatan, proposal tesis akuntansi, contoh-contoh tesis, tesis gratis, tesis contoh, contoh bab 1 tugas akhir, kumpulan tugas akhir akuntansi, proposal pengajuan tugas akhir, contoh laporan tugas akhir akuntansi, judul tugas akhir jurusan akuntansi.