Contoh Skripsi Computer Science:Penerapan Metode Weighted Product Model (WPM) dan Weighted Sum Model (WSM) dalam Penentuan Produk yang akan dipasarkan pada Online Shop

BAB  1
PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
Perkembangan dunia IT (Information Technology) saat ini mempengaruhi berbagai aspek kehidupan. Didalam kehidupan sehari-hari, penulis mempunyai permasalahan atau kendala yang beragam untuk memenuhi kebutuhan primer, sekunder dan tersier.
Beberapa kebutuhan yang ingin dipenuhi setiap harinya seperti, peralatan rumah tangga, aksesoris komputer, aksesoris handphone dan lain sebagainya. Penulis yang menyediakan kebutuhan sehari-hari tersebut perlu mengetahui jenis produk yang paling dibutuhkan maupun diminati oleh konsumen saat ini. Penulis juga harus mengetahui perkembangan pasar yang seiring waktu terus berubah dan berkembang pesat.

Pemasaran dan penjualan melalui online telah lama membantu konsumen dalam memenuhi kebutuhan sehari-hari. Perkembangan dunia online shop semakin pesat, sebagian besar transaksi jual beli saat ini melalui online shop atau internet. Didalam memasarkan atau menjual produk, penulis harus mengetahui spesifikasi dari setiap produk yang dibutuhkan dan diinginkan oleh konsumen saat ini. Agar penulis dapat menentukan produk yang akan dipasarkan sesuai dengan kebutuhan dan keinginan konsumen.
Saat ini terdapat banyak sistem operasi yang dirancangan untuk perangkat seluler layar sentuh seperti telepon pintar dan komputer tablet, salah satunya adalah Android. Android merupakan generasi baru platform mobile, platform yang memberikan pengembangan untuk melakukan pengembangan sesuai dengan yang diharapkannya. (Nazruddin Safaat H, 2012). Android berkaitan dengan dunia internet yang merupakan salah satu tempat transaksi jual beli online. Beberapa transaksi jual beli online yang menggunakan Android seperti, Lazada, Zalora dan lainnya. Dalammenentukan produk yang akan dipasarkan penulis menggunakan sistem operasi Android untuk mengetahui kebutuhan dan keinginan konsumen. Setiap platform membutuhkan strategi perancangan dan pengolahan didalam database. (Kusrini, 2007).

Didalam menyelesaikan suatu masalah penulis membutuhkan SPK ( Sistem Pendukung Keputusan). SPK merupakan sistem komputer yang mengolah data menjadi informasi untuk mengambil keputusan dari suatu masalah. Suatu keputusan didapat dari beberapa kriteria yang digunakan untuk menentukan keputusan. Terdapat beberapa metode dalam SPK ( Sistem Pendukung Keputusan) yaitu metode Weighted Product Model (WPM) dan Weighted Sum Model (WSM). Metode tersebut digunakan penulis untuk mengambil keputusan.

Contoh Skripsi Computer Science:Penerapan Metode Weighted Product Model (WPM) dan Weighted Sum Model (WSM) dalam Penentuan Produk yang akan dipasarkan pada Online Shop
Downloads  Versi PDF >>>>>>>Klik Disini 

Bab I
Downloads
Bab II
 Downloads 
 Bab  III - V
 Downloads 
Daftar Pustaka
 Downloads 
Lampiran
Downloads 

Artikel terkait skripsi diantaranya : contoh proposal penelitian kualitatif, contoh proposal penelitian kuantitatif,contoh judul skripsi, contoh skripsi,contoh proposal,download skripsi, proposal skripsi, Kumpulan Contoh skripsi, contoh artikel, contoh makalah,proposal penelitian, karya tulis, judul seminar akuntansi, proposal tentang, beasiswa disertasi, laporan ta, tugas ta, tesis akuntansi keuangan, tesis kesehatan, proposal tesis akuntansi, contoh-contoh tesis, tesis gratis, tesis contoh, contoh bab 1 tugas akhir, kumpulan tugas akhir akuntansi, proposal pengajuan tugas akhir, contoh laporan tugas akhir akuntansi, judul tugas akhir jurusan akuntansi.