Contoh Skripsi Economic Development:Analisis Pengaruh BI Rate dan Jumlah Uang Beredar (JUB) terhadap Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG)



BABI
PENDAHUULUAN
1.1 Latar Belakang  
Krisis keuangan global tahun 2008 dimulai dari Amerika Serikat dan  meluas hingga ke bagian dunia yang lain seperti Eropa dan Asia. Krisis ini  berawal dari kegagalan pembayaran kredit perumahan di Posisi Indonesia secara umum bukanlah yang terburuk di antara negaranegara lain. Perekonomian Indonesia masih dapat tumbuh sebesar 6.1% di tahun  2008. Selain itu kondisi fundamental dari sektor eksternal, fiskal dan industri  perbankan masih cukup kuat untuk menahan dampak krisis keuangan global  (Bank Indonesia, 2008).

Amerika Serikat yang  akhirnya merusak sistem perbankan dan lembaga keuangan sehingga  mengakibatkan kebangkrutan ratusan bank, perusahaan sekuritas, reksadana, dana  pensiun dan asuransi (www.indonesiarecovery.com ).
Meskipun demikian, dampak krisis keuangan global di Indonesia mulai  dirasakan menjelang akhir 2008. Hal ini terlihat dari neraca pembayaran  Indonesia mengalami peningkatan defisit dan nilai tukar rupiah mengalami  pelemahan signifikan. Di pasar keuangan terjadi peningkatan selisih risiko (risk  spread) dari surat-surat berharga Indonesia yang mendorong arus modal keluar  dari investasi asing di bursa saham, Surat Utang Negara (SUN), dan Sertifikat  Bank Indonesia (SBI) ( Bank Indonesia, 2008).
 Kinerja di pasar saham yang dicerminkan oleh perkembangan Indeks  Harga Saham Gabungan (IHSG) mengalami penurunan selama bulan Agustus  2008 pada level 2.165,9 atau melemah 6.01% dibandingkan penutupan pada bulan  sebelumnya pada level 2.304,5. Pelemahan IHSG tersebut bersumber dari  permasalahan utama di bursa global yaitu : (i) negative demand shock akibat efek  lanjutan ledakan krisis subprime yang meluas sehingga menjadi krisis pasar kredit  dan (ii) negative inflation shock akibat kenaikan harga berbagai komoditas (Bank  Indonesia, 2008 ).
Penurunan tersebut ternyata berlanjut hingga triwulan I 2009 dimana  IHSG masih berada dalam tren menurun pada level terendah 1.256 pada awal  maret 2009, volume perdagangan juga mengalami penurunan ke level Rp 1,57  triliun per hari dibanding dengan rata-rata tahun 2008 sebesar Rp 3,99 triliun per  hari (Bank Indonesia, 2009).


Contoh Skripsi Economic Development:Analisis Pengaruh BI Rate dan Jumlah Uang Beredar (JUB) terhadap Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG)
Downloads  Versi PDF >>>>>>>Klik Disini 

Bab I
Downloads
Bab II
 Downloads 
 Bab  III - V
 Downloads 
Daftar Pustaka
 Downloads 
Lampiran
Downloads 

Artikel terkait skripsi diantaranya : contoh proposal penelitian kualitatif, contoh proposal penelitian kuantitatif,contoh judul skripsi, contoh skripsi,contoh proposal,download skripsi, proposal skripsi, Kumpulan Contoh skripsi, contoh artikel, contoh makalah,proposal penelitian, karya tulis, judul seminar akuntansi, proposal tentang, beasiswa disertasi, laporan ta, tugas ta, tesis akuntansi keuangan, tesis kesehatan, proposal tesis akuntansi, contoh-contoh tesis, tesis gratis, tesis contoh, contoh bab 1 tugas akhir, kumpulan tugas akhir akuntansi, proposal pengajuan tugas akhir, contoh laporan tugas akhir akuntansi, judul tugas akhir jurusan akuntansi.