Contoh Skripsi Economic Development:Analisis Pengaruh Pengumuman Bond Rating Terhadap Harga Saham dan Volume Perdagangan



BAB I
PENDAHULUAN
1.1  Latar Belakang
Pasar modal merupakan suatu wadah bagi masyarakat untuk menyalurkan kelebihan dananya dalam bentuk efek yang diterbitkan oleh pihak yang kekurangan  dana. Keberadaan pasar modal kini tidak dapat lagi dipandang sebelah mata dalam  perekonomian baik nasional maupun dunia. Ini dikarenakan pasar modal merupakan  salah satu indikator perkembangan perekonomian sautu negara.
 Tujuan dari pasar modal dapat dilihat dari tiga sudut pandang yaitu sudut  pandang negara, sudut pandang emiten dan sudut pandang masyarakat. Dari sudut  pandang negara pasar modal dapat menggerakkan perekonomian suatu negara melalui  kekuatan swasta dan mengurangi beban negara. Dari sudut pandang emiten, pasar  modal menjadi sarana untuk mencari tambahan modal. Dari sudut pandang  masyarakat, pasar modal dapat menjadi sarana untuk menginvestasikan dananya.

 Teori Efficient Market Hypothesis menggambarkan bahwa pada pasar modal  yang efisien, harga sekuritas merupakan refleksi dari informasi-informasi relevan.
 Menurut Mohammad Samsul (2006), informasi yang baik adalah informasi yang  berasal dari masa lalu, sekarang dan ditambah oleh informasi dari perusahaan itu  sendiri (insider information).  Berdasarkan informasi tersebut, teori ini  mengklasifikasikan pasar dalam tiga bentuk pasar yang efisien yaitu bentuk kuat   2  (strong form), bentuk setengah kuat (semi-strong form) dan bentuk lemah (weak  form). Dalam teori ini dinyatakan bahwa pasar yang efisien akan cepat bereaksi  terhadap perubahan informasi- informasi yang ada di sekitarnya.
 Salah satu bentuk informasi yang dipublikasikan adalah pengumuman bond  rating  yang diperoleh melalui analisis kinerja keuangan perusahaan. Informasi  mengenai bond rating dapat menjadi indikator kemungkinan pembayaran hutang dan  bunga secara tepat waktu sesuai dengan penjanjian yang telah disepakati sebelumnya.
 Dengan kata lain bond rating  ini dapat menjadi acuan atau gambaran  default  risk(resiko gagal bayar) dari hutang perusahaan.


Contoh Skripsi Economic Development:Analisis Pengaruh Pengumuman Bond Rating Terhadap Harga Saham dan Volume Perdagangan
Downloads  Versi PDF >>>>>>>Klik Disini 

Bab I
Downloads
Bab II
 Downloads 
 Bab  III - V
 Downloads 
Daftar Pustaka
 Downloads 
Lampiran
Downloads 

Artikel terkait skripsi diantaranya : contoh proposal penelitian kualitatif, contoh proposal penelitian kuantitatif,contoh judul skripsi, contoh skripsi,contoh proposal,download skripsi, proposal skripsi, Kumpulan Contoh skripsi, contoh artikel, contoh makalah,proposal penelitian, karya tulis, judul seminar akuntansi, proposal tentang, beasiswa disertasi, laporan ta, tugas ta, tesis akuntansi keuangan, tesis kesehatan, proposal tesis akuntansi, contoh-contoh tesis, tesis gratis, tesis contoh, contoh bab 1 tugas akhir, kumpulan tugas akhir akuntansi, proposal pengajuan tugas akhir, contoh laporan tugas akhir akuntansi, judul tugas akhir jurusan akuntansi.