BAB I
PENDAHULUAN
I.1 Latar Belakang
Pada masa sekarang ini kebutuhan akan tenaga
listrik sangatlah tinggi.
Hampir seluruh
aktivitas masyarakat memerlukan tenaga listrik. Dengan tingginya ketergantungan terhadap listrik, maka sangat
dibutuhkan catu tenaga listrik yang berkualitas.
Salah satu elemen dari kualitas suplai listrik adalah ketahanan dan keamanan terhadap gangguan. Gangguan yang
dapat terjadi sangat beraneka ragam.
Salah satu gangguan yang sering terjadi adalah gangguan terhadap gardu trafo distribusi.
Gardu trafo
distribusi merupakan peralatan vital dalam distribusi tenaga listrik. Gangguan pada gardu trafo distribusi
akan mengakibatkan kerugian bagi kedua
pihak, pelanggan maupun PLN. Kerugian yang dialami oleh pelanggan adalah terputusnya catu daya listrik,
sedangkan kerugian materi dialami oleh pihak
PLN akibat kerusakan yang terjadi pada trafo distribusi, karena trafo distribusi sangat mahal.
Salah satu cara
untuk mengurangi kerugian tersebut adalah dengan menganalisis ganguan yang mungkin terjadi pada
gardu trafo distribusi dan cara mengatasi
gangguan tersebut.
I.2 Tujuan
dan Manfaat Penelitian
Adapun tujuan
penelitian Tugas Akhir ini adalah : 1. Untuk mengetahui gangguan yang terjadi pada
gardu trafo distribusi.
2. Untuk mengetahui solusi yang digunakan untuk
mengurangi gangguan pada gardu trafo
distribusi.
Hasil yang
diperoleh dapat dimanfaatkan untuk : 1. Mengurangi akibat gangguan yang terjadi pada
gardu trafo distribusi.
Contoh Skripsi Electrical Engineering:Studi Analisis Gangguan Gardu Trafo Distribusi pada Saluran Distribusi 20 kV di PT. PLN
Downloads Versi PDF >>>>>>>Klik Disini
Bab I
|
Downloads
| |
Bab II
|
Downloads
| |
Bab III - V
|
Downloads
| |
Daftar Pustaka
|
Downloads
| |
Lampiran
|
Downloads
|
Artikel terkait skripsi diantaranya : contoh proposal penelitian kualitatif, contoh proposal penelitian kuantitatif,contoh judul skripsi, contoh skripsi,contoh proposal,download skripsi, proposal skripsi, Kumpulan Contoh skripsi, contoh artikel, contoh makalah,proposal penelitian, karya tulis, judul seminar akuntansi, proposal tentang, beasiswa disertasi, laporan ta, tugas ta, tesis akuntansi keuangan, tesis kesehatan, proposal tesis akuntansi, contoh-contoh tesis, tesis gratis, tesis contoh, contoh bab 1 tugas akhir, kumpulan tugas akhir akuntansi, proposal pengajuan tugas akhir, contoh laporan tugas akhir akuntansi, judul tugas akhir jurusan akuntansi.