BAB 1
PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
Dengan semakin
majunya teknologi informasi
dan komputer dewasa
ini, tentunya membuat setiap user ingin juga memanfaatkan
dan maju bersama teknologi tersebut.
Keinginan untuk
maju tersebut mendorong
setiap orang, perusahaan,
organisasi dan lembaga
pendidikan dari berbagai
macam jenjang untuk
memperkenalkan ke luar dengan
memanfaatkan teknologi yang canggih dewasa ini seperti internet.
Penyajian
informasi seputar perusahaan, organisasi dan lembaga pendidikan di internet dilakukan dengan metode penyajian WEB
(situs) yang di desain dengan baik dan
bahkan dapat diakses dari berbagai pelosok daerah di belahan dunia. Ketika user mengunjungi
situs sekolah yang
telah ada pada internet,
akan tertarik dan menggali sedalam mungkin informasi yang ada di situs
sekolah tersebut.
Kebutuhan akan
informasi yang akurat dan tepat waktu untuk menyajikan data – data
yang lengkap sangat diperlukan oleh suatu instansi, organisasi dan perusahaan.
Sistem informasi
memberikan banyak keuntungan bagi penggunanya, yaitu kecepatan dan ketepatan dalam melakukan proses pencarian
dan pengolahan data. Seperti pada SMA Negeri
1 Pangkalan Susu,
tersebut mengalami masalah
dalam pengaksesan informasi
yang masih dilakukan
secara manual, hal
tersebut mengakibatkan semua kegiatan
yang dilakukan memerlukan waktu dan tenaga yang tidak sedikit.
Karena alasan
tersebut, maka timbul
keinginan untuk mencoba
membuat sebuah aplikasi web untuk
SMA Negeri 1 Pangkalan Susu, untuk menunjang kegiatan di
sekolah tersebut terutama
dalam proses pengolahan
informasi. Hal ini
bertujuan agar segala
informasi yang terdapat
pada sekolah tersebut
dapat diakses dengan mudah dan dapat dimanfaatkan dengan semaksimal
mungkin.
Skripsi Teknologi Informasi:Perancangan Sistem Informasi Pendidikan Berbasis Web Pada SMA Negeri 1 Pangkalan Susu
Downloads Versi PDF >>>>>>>Klik Disini
Bab I
|
Downloads
| |
Bab II
|
Downloads
| |
Bab III - V
|
Downloads
| |
Daftar Pustaka
|
Downloads
| |
Lampiran
|
Downloads
|
Artikel terkait skripsi diantaranya : contoh proposal penelitian kualitatif, contoh proposal penelitian kuantitatif,contoh judul skripsi, contoh skripsi,contoh proposal,download skripsi, proposal skripsi, Kumpulan Contoh skripsi, contoh artikel, contoh makalah,proposal penelitian, karya tulis, judul seminar akuntansi, proposal tentang, beasiswa disertasi, laporan ta, tugas ta, tesis akuntansi keuangan, tesis kesehatan, proposal tesis akuntansi, contoh-contoh tesis, tesis gratis, tesis contoh, contoh bab 1 tugas akhir, kumpulan tugas akhir akuntansi, proposal pengajuan tugas akhir, contoh laporan tugas akhir akuntansi, judul tugas akhir jurusan akuntansi.