Contoh Skripsi Akuntansi :Pengaruh Kebijakan Dividen, Leverage, dan Likuiditas terhadap Harga Saham dengan Beta Saham sebagai Variabel Moderating pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia




BAB I  
PENDAHULUAN
 1.1  Latar Belakang  
Pada  dasarnya  bagi  sebuah  perusahaan  yang  go  publik harga  saham  perusahaan  menjadi  patokan  dari  keberhasilan  kinerja  keuangan  perusahaan.
Harga saham  yang tinggi menunjukkan tingginya kepercayaan investor terhadap  kinerja  keuangan  perusahaan  go  publik.  Harga  saham  terbentuk  dari  interaksi  antara  penjual  dan  pembeli  di  bursa  efek  yang  akan  bergerak  sesuai  dengan  kekuatan permintaan dan penawaran yang terjadi atas saham tersebut. Pada saat  ini banyak perusahaan maupun perorangan yang tertarik terhadap investasi dalam  bentuk  saham.  Saham  merupakan  salah  satu  modal  bagi  perusahaan  dalam  menjalankan  kegiatan  usahanya. 
Seorang  investor  sebelum  melakukan  investasi  dalam saham, harus memastikan terlebih dahulu bahwa investasi tersebut adalah  tepat.  Seorang  investor  harus  menilai  dari  berbagai  alternatif  yang  akan  memberikan pengembalian positif pada masa yang akan datang.
Begitu  pentingnya  saham  sehingga  saham  dijadikan  simbol  keuangan  perusahaan  yang  memegang  peranan  penting  dalam  menentukan  kemampuan  perusahaan  untuk  mempertahankan  kelangsungan  usahanya.  Krisis  global  yang  terjadi menyebabkan banyak perusahaan mengalami ketidakstabilan keuangan dan  berimbas  pada  harga  saham.  Banyak  perusahaan  yang  akhirnya  gulung  tikar  karena tidak mampu lagi mengatasi dampak krisis yang terjadi.
 2  Dalam artikel (bisnis liputan6.com  31 agustus) berjudul “sektor saham  ini  mengalami  penurunan  terbesar  sepanjang  tahun  2015”  menjelaskan  perusahaan pemegang merek Louis Vuitton, LVMH, sahamnya melemah 20,7%.
Saham  Hermes  minus  18,1%.  Saham  Burberry  anjlok  30,2%.  Lalu,  saham  Ferragamo  turun  di  level  24,7%.  Dari  artikel  tersebut  dapat  dilihat  bahwa  perusahaan  yang  mengalami  penurunan  saham  adalah  perusahaan  yang  ternama  yang  seharusnya  perusahaan  tersebut  memiliki  tingkat  kepercayaan  yang  tinggi  dari investor.

Contoh Skripsi Akuntansi :Pengaruh Kebijakan Dividen, Leverage, dan Likuiditas terhadap Harga Saham dengan Beta Saham sebagai Variabel Moderating pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia
Downloads  Versi PDF >>>>>>>Klik Disini 

Bab I
Downloads
Bab II
 Downloads 
 Bab  III - V
 Downloads 
Daftar Pustaka
 Downloads 
Lampiran
Downloads 

Artikel terkait skripsi diantaranya : contoh proposal penelitian kualitatif, contoh proposal penelitian kuantitatif,contoh judul skripsi, contoh skripsi,contoh proposal,download skripsi, proposal skripsi, Kumpulan Contoh skripsi, contoh artikel, contoh makalah,proposal penelitian, karya tulis, judul seminar akuntansi, proposal tentang, beasiswa disertasi, laporan ta, tugas ta, tesis akuntansi keuangan, tesis kesehatan, proposal tesis akuntansi, contoh-contoh tesis, tesis gratis, tesis contoh, contoh bab 1 tugas akhir, kumpulan tugas akhir akuntansi, proposal pengajuan tugas akhir, contoh laporan tugas akhir akuntansi, judul tugas akhir jurusan akuntansi.